Semua orang tua tentu ingin memberikan yang terbaik untuk anaknya. Tidak hanya pendidikan yang baik, tetapi juga pengalaman hidup yang akan membantu mereka tumbuh menjadi pribadi dewasa yang bahagia, penuh empati, dan percaya diri. Sayangnya, di tengah kesibukan pekerjaan dan rutinitas akademik, keinginan tersebut sering sulit terwujud. Di sinilah liburan sekolah memberikan peluang terbaik untuk...









